Bicara IndonesiaBicara Indonesia
  • Beranda
  • Bicara Nasional
    • Bicara Pemerintah
    • Bicara Politik
    Bicara NasionalShow More
    dok. Kadivhumas Polri Irjen Pol Sandi Nugroho | Sumber Foto: Hum Polri
    Polri Tangani 3.326 Kasus dalam Operasi Pemberantasan Premanisme
    Jumat, 9 Mei 2025
    Presiden Prabowo Subianto saat menerima kunjungan pendiri Gates Foundation sekaligus tokoh filantropi dunia, Bill Gates, di Istana Merdeka, Jakarta, Rabu, 7 Mei 2025 | Sumber Foto: Biro Pers Setpres
    Bill Gates Puji Upaya Indonesia dalam Kesehatan dan Pertanian
    Kamis, 8 Mei 2025
    Pembukaan Munas VII APEKSI 2025 di Grand City Convention Hall Lantai 3, Surabaya, Kamis (7/5/2025) | Sumber Foto: Pemkot Surabaya
    Munas VII APEKSI Resmi Dibuka, Perkuat Sinergi Pemda dan Pusat
    Kamis, 8 Mei 2025
    Presiden Prabowo menghadiri acara Halal Bihalal bersama Purnawirawan di Balai Kartini, Jakarta, Selasa, 6 Mei 2025 | Sumber Foto: Biro Pers Setpres
    Sekolah Berasrama Pertama Ditargetkan Beroperasi Mulai Juli 2025
    Rabu, 7 Mei 2025
    Rapat Koordinasi Lintas Kementerian/ Lembaga di Kantor Kementerian Koordinator Bidang Politik dan Keamanan (Kemenko Polkam), Senin (6/5/2025) | Sumber Foto: Hum Kemenko Polkam
    Libatkan TNI-Polri, Pemerintah Bentuk Satgas Penanganan Premanisme
    Rabu, 7 Mei 2025
  • Bicara Ekonomi
  • Bicara Edunesia
  • Bicara Hankam
  • Bicara Lifestyle
  • Bicara Foto
  • Indeks
Reading: Di IKN Nusantara, Gubernur Ganjar Bawa Tanah dan Air Keramat dari Pusatnya Pulau Jawa
Share
Bicara IndonesiaBicara Indonesia
  • Beranda
  • Bicara Nasional
  • Bicara Ekonomi
  • Bicara Edunesia
  • Bicara Hankam
  • Bicara Lifestyle
  • Bicara Foto
  • Indeks
Search
  • Kategori
    • Bicara Global
    • Bicara Peristiwa
    • Bicara Hukum
    • Bicara Kementerian
    • Bicara BUMN
    • Bicara Lembaga
    • Bicara Energi
    • Bicara Maritim
  • Kategori
    • Bicara Wisata
    • Bicara Komunitas
    • Bicara Olahraga
    • Bicara Misteri
    • Bicara Khazanah
    • Bicara Jatim
    • Bicara Jateng
    • Bicara Jabar
Have an existing account? Sign In
Follow US
  • Tentang
  • Editorial
  • Kontak
  • Disclaimer
  • Informasi Iklan
  • Privacy Policy
  • Pedoman Media Siber
Copyright 2019-2025 - Bicaraindonesia.id
Bicara Nasional

Di IKN Nusantara, Gubernur Ganjar Bawa Tanah dan Air Keramat dari Pusatnya Pulau Jawa

Editor Laporan: Editor Selasa, 15 Mar 2022
Share
3 Min Read
Gubernur Jawa Tengah Ganjar Pranowo (kanan) saat melakukan prosesi penyatuan tanah dan air di Kendi Nusantara | dok/photo: ig/ ganjar_pranowo
Gubernur Jawa Tengah Ganjar Pranowo (kanan) saat melakukan prosesi penyatuan tanah dan air di Kendi Nusantara | dok/photo: ig/ ganjar_pranowo

Bicaraindonesia.id – Gubernur Jawa Tengah Ganjar Pranowo mengikuti prosesi penyatuan tanah dan air di Ibu Kota Negara (IKN) Nusantara, Kabupaten Penajam Paser Utara, Kalimantan Timur, Senin (14/3/2022).

Proses penyatuan tanah dan air yang dipimpin langsung Presiden RI Joko Widodo (Jokowi) tersebut, turut diikuti seluruh gubernur se Indonesia. Setiap gubernur, membawa air dan tanah dari masing-masing daerah untuk disatukan dalam sebuah Kendi Nusantara.

Tak terkecuali Gubernur Jawa Tengah, Ganjar Pranowo yang membawa tanah dan air dari pusatnya Pulau Jawa. Untuk tanah, dia mengambil dari Gunung Tidar di Magelang.

“Tanah dan air keramat yang saya pilih untuk disatukan dg (dengan) Tanah dan Air dr (dari) seluruh penjuru bumi nusantara. Untuk tanah, saya ambil dari pusatnya Tanah Jawa, yaitu di Gunung Tidar Magelang. Di sinilah marabahaya yg (yang) mengancam Jawa ditaklukkan,” tulis Gubernur Ganjar melalui instagram pribadinya @ganjar_pranowo sebagaimana dikutip pada Selasa (15/3/2022).

Baca Juga:  Gubernur Jateng Minta Rekonstruksi Pascabencana di Brebes Dipercepat

Dalam unggahannya itu, Gubernur Ganjar juga sedikit menceritakan mengenai sejarah Gunung Tidar. Hal itu yang menjadi salah satu alasannya memilih tanah dari Gunung Tidar untuk kemudian disatukan di IKN Nusantara.

“Untuk menjaga keseimbangan, sebuah rajah ditancapkan di Gunung Tidar. Beliau adalah Syech Subakir. Rajah, makam dan senjata beliau dimakamkan di sana dan bisa kita temui hingga kini,” ujar dia.

Sementara untuk air, Gubernur Ganjar mengambil dari sebuah pertapaan di Gunung Lawu. Dia menyebut, jika di lereng Gunung Lawu ada sebuah sendang atau petirtaan yang bernama Bancolono. Sendang itu dikatakannya juga banyak dimanfaatkan oleh para tokoh dari dulu hingga sekarang.

Baca Juga:  Gubernur Jateng Minta Rekonstruksi Pascabencana di Brebes Dipercepat

“Di dekat pertapaan itu ada dua sendang yaitu Sendang Lanang dan Sendang Wedok. Siapapun yg (yang) samadi (semedi) di sana selalu memanfaatkan sendang itu untuk bersuci. Konon, raja-raja di Tanah Jawa juga melakukan hal seperti itu,” terang dia.

Menurut dia, dua tempat itu yakni Gunung Lawu dan Gunung Tidar diyakini menyimpan energi positif yang sangat besar. Oleh sebab itu, tanah dan air dari kedua gunung tersebut dipilih Gubernur Ganjar untuk disatukan di IKN Nusantara.

“Dua tempat itu diyakini menyimpan energi positif yang sangat besar. Besarnya energi dan manfaat yang dihasilkan, saya kirim untuk disatukan di Ibu Kota Negara Nusantara. Insya Allah tanah dan air itu menjadi satu dari sekian penguat yang ditanam di sana,” tutupnya. (*/A1)

Bagikan:
Tag:Bicara IndonesiaGanjar PranowoGubernur JatengGunung LawuGunung TidarIKN NusantaraKalimantan TimurPenajam Paser Utara
Ad imageAd image

Bicara Terkini

Rumah Susun (Rusun) Jagakarsa, Jakarta Selatan | Sumber Foto: Pemprov DKI
Rusun Jagakarsa Diresmikan, Sediakan 723 Unit Hunian Layak
Jumat, 9 Mei 2025
Kapolres Serang AKBP Condro Sasongko (tengah) saat menyampaikan keterangan kepada awak media pada Kamis (8/5/2025) | Foto: Hum/Res
Polres Serang Amankan 66 Preman, Mayoritas Oknum Ormas
Jumat, 9 Mei 2025
dok. Kadivhumas Polri Irjen Pol Sandi Nugroho | Sumber Foto: Hum Polri
Polri Tangani 3.326 Kasus dalam Operasi Pemberantasan Premanisme
Jumat, 9 Mei 2025
Kepolisian saat menunjukan bukti drum sianida dalam konferensi pers di Surabaya pada Kamis (8/5/2025) | Sumber Foto: Ist/Dimas Ap
Polisi Bongkar Perdagangan Ilegal 2.851 Drum Sianida di Surabaya
Kamis, 8 Mei 2025
Presiden Prabowo Subianto saat menerima kunjungan pendiri Gates Foundation sekaligus tokoh filantropi dunia, Bill Gates, di Istana Merdeka, Jakarta, Rabu, 7 Mei 2025 | Sumber Foto: Biro Pers Setpres
Bill Gates Puji Upaya Indonesia dalam Kesehatan dan Pertanian
Kamis, 8 Mei 2025
Ad imageAd image

BERITA POPULER

Bareskrim Polri Turun Tangan Bantu Ungkap Kasus Predator Seksual Jepara

Komdigi Tangani Lebih dari 1,3 Juta Konten Judi Online

Ketua DPR Dorong Pemerintah Tangani PHK dan Lindungi Pekerja Informal

Polisi Tetapkan 6 Tersangka Anarko Ricuh Mayday di Semarang

Pemprov DKI Jakarta Luncurkan Aktivasi Balai Rakyat

Persaingan Ketat di Kejurda Finswimming Jatim, Atlet PON Turun Arena

Polri Gagalkan Penyelundupan 99 Kg Sabu di Aceh

Berita Lainnya:

Gubernur Jateng Ganjar Pranowo (putih) saat tiba di Pasar Sentral Mamuju, Sulawesi Barat, Senin (10/10/2022) | dok/photo: Ist

Ganjar Ketemu Gibran Saat Sarapan di Pasar Sentral Mamuju

Selasa, 11 Okt 2022
Presiden AS Joe Biden (kanan) ketika menerima PM Irak Mustafa al-Kadhimi di Gedung Putih, (26/7/2021) | dok/photo: Associated Press

PM Irak Selamat dari Percobaan Pembunuhan dengan Senjata Drone

Senin, 8 Nov 2021

Plat L Come Back, Luncurkan Dua Single Terbaru di Tanggal Cantik

Rabu, 23 Feb 2022

Presiden Jokowi Minta Agar Penanggulangan Bencana Dilakukan Secara Terpadu

Rabu, 23 Feb 2022
Copyright 2019-2025 | Bicaraindonesia.id
  • Tentang
  • Editorial
  • Kontak
  • Disclaimer
  • Informasi Iklan
  • Privacy Policy
  • Pedoman Media Siber
Bicara-Indonesia
Welcome Back!

Sign in to your account