Bicara IndonesiaBicara Indonesia
  • Beranda
  • Bicara Nasional
    • Bicara Pemerintah
    • Bicara Politik
    Bicara NasionalShow More
    Upacara peringatan Hari Bhayangkara ke-79 di Monumen Nasional (Monas), Jakarta Pusat, Selasa (1/7/2025) | Sumber Foto: Div Hum Polri
    Presiden Prabowo Anugerahkan Nugraha Sakanti kepada 7 Satker Polri
    Selasa, 1 Jul 2025
    Peluncuran program Roadshow KPK 2025 bertajuk Jelajah Negeri Bangun Antikorupsi (JNBA) di Gedung Pusat Edukasi Antikorupsi KPK, Jakarta, Kamis (26/6/2025) | Sumber Foto: KPK
    KPK Gunakan Minibus untuk Edukasi Antikorupsi hingga Desa
    Senin, 30 Jun 2025
    Presiden Prabowo Subianto meresmikan groundbreaking ekosistem industri baterai kendaraan listrik terintegrasi konsorsium ANTAM-IBC-CBL di Artha Industrial Hills (AIH), Karawang, Jawa Barat, Minggu, (29/6/2025) | Sumber Foto: Biro Pers Setpres
    Presiden Targetkan RI Swasembada Energi Maksimal 7 Tahun
    Senin, 30 Jun 2025
    Presiden Prabowo Subianto meresmikan Kawasan Ekonomi Khusus (KEK) Sanur dan Bali International Hospital (BIH) di Kota Denpasar, Provinsi Bali, Rabu, 25 Juni 2025 | Sumber Foto: Biro Pers Setpres
    Presiden Tegaskan Negara Harus Hadir Jamin Kesehatan Seluruh Rakyat
    Kamis, 26 Jun 2025
    Kepala Biro Penerangan Masyarakat (Karo Penmas) Divisi Humas Polri, Brigjen Pol. Trunoyudo Wisnu Andiko, saat memberikan keterangan pers di Jakarta | Sumber Foto: Hum Polri
    Daftar Lengkap Mutasi Polri Juni 2025, Tiga Polwan Jadi Kapolres
    Kamis, 26 Jun 2025
  • Bicara Ekonomi
  • Bicara Edunesia
  • Bicara Hankam
  • Bicara Lifestyle
  • Bicara Foto
  • Indeks
Reading: Asintel Pangkoarmada II Buka Latpratugas Satgas Operasi Intelmar Barakuda-25
Share
Bicara IndonesiaBicara Indonesia
  • Beranda
  • Bicara Nasional
  • Bicara Ekonomi
  • Bicara Edunesia
  • Bicara Hankam
  • Bicara Lifestyle
  • Bicara Foto
  • Indeks
Search
  • Kategori
    • Bicara Global
    • Bicara Peristiwa
    • Bicara Hukum
    • Bicara Kementerian
    • Bicara BUMN
    • Bicara Lembaga
    • Bicara Energi
    • Bicara Maritim
  • Kategori
    • Bicara Wisata
    • Bicara Komunitas
    • Bicara Olahraga
    • Bicara Misteri
    • Bicara Khazanah
    • Bicara Jatim
    • Bicara Jateng
    • Bicara Jabar
Have an existing account? Sign In
Follow US
  • Tentang
  • Editorial
  • Kontak
  • Disclaimer
  • Informasi Iklan
  • Privacy Policy
  • Pedoman Media Siber
Copyright 2019-2025 - Bicaraindonesia.id
Bicara Hankam

Asintel Pangkoarmada II Buka Latpratugas Satgas Operasi Intelmar Barakuda-25

Deteksi Dini Kerawanan Aspek Maritim

Redaksi Laporan: Redaksi Rabu, 15 Jan 2025
Share
2 Min Read
Pembukaan Latpratugas Intelmar Barakuda-25 di Ruang Serba Guna Denintel Koarmada II, Ujung Surabaya, Surabaya, Rabu (15/1/2025) | Sumber Foto: Dispen Koarmada II
Pembukaan Latpratugas Intelmar Barakuda-25 di Ruang Serba Guna Denintel Koarmada II, Ujung Surabaya, Surabaya, Rabu (15/1/2025) | Sumber Foto: Dispen Koarmada II
Ad imageAd image

BicaraIndonesia.id, Surabaya – Asisten Intelijen (Asintel) Pangkoarmada II Kolonel Laut (P) Ari Aryono, secara resmi membuka Latihan Pratugas (Latpratugas) Satgas Operasi Intelijen Maritim (Intelmar) Barakuda-25.

Kegiatan ini berlangsung di Ruang Serba Guna Denintel Koarmada II, Ujung Surabaya, Surabaya pada Rabu 15 Januari 2025.

Dikutip melalui siaran pers Dispen Koarmada II yang diterima BicaraIndonesia.id, Latpratugas Intelmar Barakuda-25 merupakan upaya deteksi dan cegah dini serta meningkatkan daya tangkal yang kuat terhadap segala bentuk kerawanan di seluruh wilayah yuridiksi Indonesia.

Baca Juga:  Latma CARAT 2025 TNI AL dan US Navy Resmi Ditutup

Selain itu, dari hasil Operasi Intelmar, diharapkan dapat memberikan kontribusi langsung dengan menyajikan data dan informasi intelijen aspek maritim yang cepat, tepat, dan akurat sebagai dasar pertimbangan bagi pimpinan TNI dalam pengambilan kebijakan, untuk kepentingan Operasi Militer Perang (OMP) maupun Operasi Militer Selain Perang (OMSP), serta perumusan perkiraan ancaman yang akan dihadapi.

Dalam sambutannya, Asintel Pangkoarmada II menyampaikan kepada seluruh peserta latihan agar dapat mengikuti seluruh rangkaian kegiatan dengan serius dan sungguh-sungguh.

“Serap semua materi yang diberikan dan laksanakan latihan sesuai dengan prosedur dan mekanisme yang ditentukan, agar dapat berguna dan sesuai dengan sasaran yang ingin dicapai serta dapat diimplementasikan secara langsung dalam mendukung pelaksanaan Operasi Intelmar,” tegas Kolonel (P) Ari Aryono.

Baca Juga:  TNI Bantu Polisi Kejar Pelaku Pengeroyokan Prajurit TNI-AL di Malang

Kolonel (P) Ari juga menerangkan bahwa pelaksanaan latihan Pratugas Satgas Intelmar merupakan aplikasi dari apa yang telah ditekankan oleh Pangkoarmada II, Laksda TNI Ariantyo Condrowibowo. Dimana seluruh prajurit jajaran Koarmada II harus tetap menjaga profesionalitas dengan terus belajar dan berlatih.

“Oleh sebab itu, standar operasional prosedur latihan harus betul-betul dilaksanakan, karena keberhasilan suatu kegiatan latihan tidak hanya dilihat dari hasil kemampuan yang didapat, melainkan juga faktor keamanan selama latihan,” pungkasnya. (*/Pen2/A1)

Bagikan:
Tag:Asintel Koarmada IIIntelijen MaritimKoarmada IILatpratugas IntelmarTNI AL
Ad imageAd image

Bicara Terkini

Upacara peringatan Hari Bhayangkara ke-79 di Monumen Nasional (Monas), Jakarta Pusat, Selasa (1/7/2025) | Sumber Foto: Div Hum Polri
Presiden Prabowo Anugerahkan Nugraha Sakanti kepada 7 Satker Polri
Selasa, 1 Jul 2025
Ilustrasi cabang olahraga selam (pexels)
Rekor Baru Pecah di Cabor Selam Porprov Jatim IX 2025
Selasa, 1 Jul 2025
Cabang olahraga gateball dalam Porprov IX Jawa Timur yang digelar di Kota Batu | Foto: Dimas AP/Istimewa
Dukung Sport Tourism, Pergatsi Jatim Usul Kejurnas Gateball Digelar di Batu
Senin, 30 Jun 2025
Peluncuran program Roadshow KPK 2025 bertajuk Jelajah Negeri Bangun Antikorupsi (JNBA) di Gedung Pusat Edukasi Antikorupsi KPK, Jakarta, Kamis (26/6/2025) | Sumber Foto: KPK
KPK Gunakan Minibus untuk Edukasi Antikorupsi hingga Desa
Senin, 30 Jun 2025
Dari kiri: Gubernur DKI Jakarta Pramono Anung, usai melantik 100 pejabat fungsional baru di Balai Agung, Balai Kota DKI Jakarta, Senin (30/6/2025) | Sumber Foto: Kominfotik DKI
Buntut Kasus Utang ke PPSU, Gubernur Minta Bebastugaskan Lurah Malaka Sari
Senin, 30 Jun 2025
Ad imageAd image

BERITA POPULER

Daftar Lengkap Mutasi Polri Juni 2025, Tiga Polwan Jadi Kapolres

Hutan Amazon Dihujani Rating 1 oleh Warganet Indonesia, Ini Penyebabnya

Presiden Tegaskan Negara Harus Hadir Jamin Kesehatan Seluruh Rakyat

Kemensos: 405 Ribu KPM Gagal Salur Bansos Kini Sudah Terima Bantuan

Teknologi Robot Humanoid dan K9 Dukung 7 Fungsi Kepolisian

World Cyber Games 2025 Festival Siap Digelar di JIEXPO Jakarta

25 Robot Polisi Ramaikan Monas Jelang Hari Bhayangkara 2025

Berita Lainnya:

Serbuan Vaksinasi digelar di Aula Diskes Koarmada II, Selasa (29/6/2021) | dok/photo: Dispen Koarmada II

Koarmada II Sasar KBT, Jalasenastri dan Masyarakat jadi Target Serbuan Vaksin

Selasa, 29 Jun 2021
Upacara penyerahan dua KRI baru di Dermaga Madura, Koarmada II Ujung, Surabaya, Senin, 14 Agustus 2023 | Source: Humas Setjen Kemhan

Serahkan Dua KRI Baru ke TNI AL, Menhan Prabowo: Mampu Tingkatkan Efek Penangkal

Selasa, 15 Agu 2023
Upacara serah terima jabatan (sertijab) Komandan kapal selam KRI Nagapasa-403 | Sumber Foto: Dispen Koarmada II

Dansatsel Koarmada II Pimpin Sertijab Komandan KRI Nagapasa-403

Senin, 16 Jun 2025
Kegiatan Baksos di Desa Nonggolait, Distrik Kenyam, Kabupaten Nduga, Papua Barat, Jumat (14/01/2022) | dok/photo: Dispen Kormar /Bicara Indonesia

Prajurit Korps Marinir Gelar Baksos di Bumi Cenderawasih Papua

Minggu, 16 Jan 2022
Copyright 2019-2025 | Bicaraindonesia.id
  • Tentang
  • Editorial
  • Kontak
  • Disclaimer
  • Informasi Iklan
  • Privacy Policy
  • Pedoman Media Siber
Bicara-Indonesia
Welcome Back!

Sign in to your account