Bicara IndonesiaBicara Indonesia
  • Beranda
  • Bicara Nasional
    • Bicara Pemerintah
    • Bicara Politik
    Bicara NasionalShow More
    Upacara peringatan Hari Bhayangkara ke-79 di Monumen Nasional (Monas), Jakarta Pusat, Selasa (1/7/2025) | Sumber Foto: Div Hum Polri
    Presiden Prabowo Anugerahkan Nugraha Sakanti kepada 7 Satker Polri
    Selasa, 1 Jul 2025
    Peluncuran program Roadshow KPK 2025 bertajuk Jelajah Negeri Bangun Antikorupsi (JNBA) di Gedung Pusat Edukasi Antikorupsi KPK, Jakarta, Kamis (26/6/2025) | Sumber Foto: KPK
    KPK Gunakan Minibus untuk Edukasi Antikorupsi hingga Desa
    Senin, 30 Jun 2025
    Presiden Prabowo Subianto meresmikan groundbreaking ekosistem industri baterai kendaraan listrik terintegrasi konsorsium ANTAM-IBC-CBL di Artha Industrial Hills (AIH), Karawang, Jawa Barat, Minggu, (29/6/2025) | Sumber Foto: Biro Pers Setpres
    Presiden Targetkan RI Swasembada Energi Maksimal 7 Tahun
    Senin, 30 Jun 2025
    Presiden Prabowo Subianto meresmikan Kawasan Ekonomi Khusus (KEK) Sanur dan Bali International Hospital (BIH) di Kota Denpasar, Provinsi Bali, Rabu, 25 Juni 2025 | Sumber Foto: Biro Pers Setpres
    Presiden Tegaskan Negara Harus Hadir Jamin Kesehatan Seluruh Rakyat
    Kamis, 26 Jun 2025
    Kepala Biro Penerangan Masyarakat (Karo Penmas) Divisi Humas Polri, Brigjen Pol. Trunoyudo Wisnu Andiko, saat memberikan keterangan pers di Jakarta | Sumber Foto: Hum Polri
    Daftar Lengkap Mutasi Polri Juni 2025, Tiga Polwan Jadi Kapolres
    Kamis, 26 Jun 2025
  • Bicara Ekonomi
  • Bicara Edunesia
  • Bicara Hankam
  • Bicara Lifestyle
  • Bicara Foto
  • Indeks
Reading: Pangkoarmada II Pimpin Briefing Awal Pelatihan KPPK Cawak KRI Marlin-877
Share
Bicara IndonesiaBicara Indonesia
  • Beranda
  • Bicara Nasional
  • Bicara Ekonomi
  • Bicara Edunesia
  • Bicara Hankam
  • Bicara Lifestyle
  • Bicara Foto
  • Indeks
Search
  • Kategori
    • Bicara Global
    • Bicara Peristiwa
    • Bicara Hukum
    • Bicara Kementerian
    • Bicara BUMN
    • Bicara Lembaga
    • Bicara Energi
    • Bicara Maritim
  • Kategori
    • Bicara Wisata
    • Bicara Komunitas
    • Bicara Olahraga
    • Bicara Misteri
    • Bicara Khazanah
    • Bicara Jatim
    • Bicara Jateng
    • Bicara Jabar
Have an existing account? Sign In
Follow US
  • Tentang
  • Editorial
  • Kontak
  • Disclaimer
  • Informasi Iklan
  • Privacy Policy
  • Pedoman Media Siber
Copyright 2019-2025 - Bicaraindonesia.id
Bicara Hankam

Pangkoarmada II Pimpin Briefing Awal Pelatihan KPPK Cawak KRI Marlin-877

Redaksi Laporan: Redaksi Senin, 16 Okt 2023
Share
1 Min Read
Pangkoarmada II Laksda TNI Yayan Sofiyan (kiri) saat memimpin briefing awal pelatihan KPPK calon awak KRI Marlin-877 | dok/foto: Dispen Koarmada II
Pangkoarmada II Laksda TNI Yayan Sofiyan (kiri) saat memimpin briefing awal pelatihan KPPK calon awak KRI Marlin-877 | dok/foto: Dispen Koarmada II
Ad imageAd image

Bicaraindonesia.id, Surabaya – Pelatihan Calon Pengawak (Cawak) Kapal Patroli Cepat (PC) 60 meter, bukanlah sebuah kewajiban rutin. Melainkan sebuah investasi dalam pembinaan kemampuan profesi sesuai bidang tugas masing – masing dan peningkatan kualitas diri.

Demikian disampaikan Pangkoarmada II Laksda TNI Yayan Sofiyan, saat memimpin Briefing Awal Pelatihan Kesatuan Persiapan Pengambilan Kapal (KPPK) Calon Awak KRI Marlin-877, bertempat di Puslatkaprang Kolat Koarmada II, Senin, 16 Oktober 2023.

Dalam kesempatan itu, Pangkoarmada II menyampaikan, bahwa dengan adanya pelatihan ini akan semakin mempermudah calon pengawak KRI dalam mempelajari ilmu-ilmu dasar, dan penguasaan prosedur pengoperasian peralatan serta sistem radar, senjata dan pendorongan kapal dengan kemahiran tinggi.

Baca Juga:  Latma CARAT 2025 TNI AL dan US Navy Resmi Ditutup

“Saya berharap para prajurit dapat menjalani setiap tahapnya dengan penuh dedikasi dan semangat. Keseriusan kalian akan sangat menentukan life cycle KRI Marlin-877 kelak,” tegas Pangkoarmada II dalam keterangan resminya, seperti dikutip pada Senin, 16 Oktober 2023.

Sebagai informasi, sebanyak 50 orang mengikuti pelatihan KPPK Cawak KRI Marlin-877, yang dilaksanakan mulai tanggal 16 – 27 Oktober 2023. KRI Marlin-877, rencananya akan memperkuat Satuan Kapal Patroli (Satrol) Lantamal VI Makassar di bawah jajaran Koarmada II. ***


Editorial: A1
Source: Koarmada II

Bagikan:
Tag:Calon Pengawak KapalKapal Patroli CepatKoarmada IIKRI Marlin-877Pangkoarmada IITNI AL
Ad imageAd image

Bicara Terkini

Upacara peringatan Hari Bhayangkara ke-79 di Monumen Nasional (Monas), Jakarta Pusat, Selasa (1/7/2025) | Sumber Foto: Div Hum Polri
Presiden Prabowo Anugerahkan Nugraha Sakanti kepada 7 Satker Polri
Selasa, 1 Jul 2025
Ilustrasi cabang olahraga selam (pexels)
Rekor Baru Pecah di Cabor Selam Porprov Jatim IX 2025
Selasa, 1 Jul 2025
Cabang olahraga gateball dalam Porprov IX Jawa Timur yang digelar di Kota Batu | Foto: Dimas AP/Istimewa
Dukung Sport Tourism, Pergatsi Jatim Usul Kejurnas Gateball Digelar di Batu
Senin, 30 Jun 2025
Peluncuran program Roadshow KPK 2025 bertajuk Jelajah Negeri Bangun Antikorupsi (JNBA) di Gedung Pusat Edukasi Antikorupsi KPK, Jakarta, Kamis (26/6/2025) | Sumber Foto: KPK
KPK Gunakan Minibus untuk Edukasi Antikorupsi hingga Desa
Senin, 30 Jun 2025
Dari kiri: Gubernur DKI Jakarta Pramono Anung, usai melantik 100 pejabat fungsional baru di Balai Agung, Balai Kota DKI Jakarta, Senin (30/6/2025) | Sumber Foto: Kominfotik DKI
Buntut Kasus Utang ke PPSU, Gubernur Minta Bebastugaskan Lurah Malaka Sari
Senin, 30 Jun 2025
Ad imageAd image

BERITA POPULER

Daftar Lengkap Mutasi Polri Juni 2025, Tiga Polwan Jadi Kapolres

Hutan Amazon Dihujani Rating 1 oleh Warganet Indonesia, Ini Penyebabnya

Presiden Tegaskan Negara Harus Hadir Jamin Kesehatan Seluruh Rakyat

Kemensos: 405 Ribu KPM Gagal Salur Bansos Kini Sudah Terima Bantuan

Teknologi Robot Humanoid dan K9 Dukung 7 Fungsi Kepolisian

World Cyber Games 2025 Festival Siap Digelar di JIEXPO Jakarta

25 Robot Polisi Ramaikan Monas Jelang Hari Bhayangkara 2025

Berita Lainnya:

Serbuan vaksinasi Covid-19 di Kenjeran Park, Surabaya, Jawa Timur | dok/photo: Ist

Korps Marinir Gelar Serbuan Vaksinasi Covid-19 di Kenpark Surabaya

Jumat, 6 Agu 2021
Kunjungan silaturahmi Ketua Umum Persatuan Purnawirawan Angkatan Laut (PPAL) | dok/photo: Dispen Koarmada II

Berlangsung Akrab, Pangkoarmada II Terima Kunjungan Ketua Umum PPAL

Jumat, 1 Apr 2022
Patroli patok perbatasan RI-Malaysia Satgasmar Ambalat XXVII | dok/photo: Dispen Kormar /Bicara Indonesia

Pastikan Patok Batas Negara Aman, Prajurit Marinir Rutin Gelar Patroli Perbatasan

Kamis, 4 Nov 2021
Komandan Batalyon Intai Amfibi 2 Marinir Letkol Marinir Supriyono (kanan) saat memimpin kegiatan tasyakuran | dok/photo: Dispen Kormar

Peringati HUT ke 61 Tahun, Yontaifib 2 Marinir Gelar Tasyakuran

Senin, 14 Mar 2022
Copyright 2019-2025 | Bicaraindonesia.id
  • Tentang
  • Editorial
  • Kontak
  • Disclaimer
  • Informasi Iklan
  • Privacy Policy
  • Pedoman Media Siber
Bicara-Indonesia
Welcome Back!

Sign in to your account