Bicara IndonesiaBicara Indonesia
  • Beranda
  • Bicara Nasional
    • Bicara Pemerintah
    • Bicara Politik
    Bicara NasionalShow More
    Ilustrasi peserta program Pemagangan Nasional | Sumber Foto: Dna/BI
    Kemnaker Buka Pemagangan Nasional Batch II, Target 80.000 Peserta
    Selasa, 11 Nov 2025
    Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo saat memberikan kesehatan pers di Jakarta | Sumber Foto: Divhum Polri
    Komisi Reformasi Polri Gelar Rapat Perdana, Kapolri Siap Jalankan Rekomendasi
    Selasa, 11 Nov 2025
    Presiden Prabowo Subianto melantik Kepala dan Wakil Kepala Badan Riset dan Inovasi Nasional (BRIN) di Istana Negara, Jakarta, Senin (10/11/2025) | Foto: Biro Pers Setpres
    Arif Satria Resmi Pimpin BRIN, Fokus Kuatkan Riset Daerah
    Senin, 10 Nov 2025
    Ketua Komisi Percepatan Reformasi Polri, Jimly Asshiddiqie, memberikan keterangan pers usai pelantikan di Istana Merdeka, Jakarta, Jumat (7/11/2025) | Sumber Foto: Biro Pers Setpres
    Presiden Prabowo Kukuhkan Komisi Reformasi Polri, Ini Daftar Anggotanya
    Senin, 10 Nov 2025
    Memkomdigi Meutya Hafid saat menghadiri Pertunjukan Rakyat (Petunra) di Kabupaten Serdang Bedagai (Sergai), Sumatra Utara, Sabtu (8/11/2025) | Foto: Komdigi
    Menkomdigi Ajak Orang Tua Jadi Garda Terdepan Lindungi Anak di Dunia Digital
    Senin, 10 Nov 2025
  • Bicara Ekonomi
  • Bicara Edunesia
  • Bicara Hankam
  • Bicara Lifestyle
  • Bicara Olahraga
  • Indeks
Reading: Bapak Paliatif Indonesia Berbagi Pada Penderita Kanker di Tengah Pandemi Covid-19
Share
Bicara IndonesiaBicara Indonesia
  • Beranda
  • Bicara Nasional
  • Bicara Ekonomi
  • Bicara Edunesia
  • Bicara Hankam
  • Bicara Lifestyle
  • Bicara Olahraga
  • Indeks
Search
  • Kategori
    • Bicara Global
    • Bicara Peristiwa
    • Bicara Hukrim
    • Bicara Kementerian
    • Bicara BUMN
    • Bicara Lembaga
    • Bicara Energi
    • Bicara Maritim
  • Kategori
    • Bicara Wisata
    • Bicara Komunitas
    • Bicara Olahraga
    • Bicara Misteri
    • Bicara Khazanah
    • Bicara Jatim
    • Bicara Jateng
    • Bicara Jabar
Follow US
  • Tentang
  • Editorial
  • Kontak
  • Disclaimer
  • Informasi Iklan
  • Privacy Policy
  • Pedoman Media Siber
Copyright 2019-2025 - Bicaraindonesia.id
Bicara SosbudBicara Sosok

Bapak Paliatif Indonesia Berbagi Pada Penderita Kanker di Tengah Pandemi Covid-19

Redaksi
Laporan: Redaksi
Sabtu, 16 Mei 2020
Share
2 Min Read
Ad imageAd image

Bicaraindonesia.id – Ada banyak cara dilakukan untuk bisa bertahan di era pandemi Covid-19 ini, salah satunya adalah berbagi. Di bulan suci Ramadan ini berbagi bisa dilakukan dengan bersedekah dan atau memberi makanan berbuka bagi yang membutuhkan. Hal Inilah yang dilakukan oleh Prof dr Sunaryadi Tejawinata, atau yang akrab dipanggil Prof. Sunaryadi.





Dokter di RSU Dr. Soetomo Surabaya ini melakukan bakti sosial dengan membagikan makanan berbuka puasa pada, Jumat, (15/5/2020) di sembilan rumah singgah di Surabaya yang menampung pasien-pasien kanker. Di antaranya, Ruang Pasien, YPKAI, YKAKI, dan rumah-rumah singgah asal daerah-daerah di Jawa Timur yang ada di Surabaya.





Prof dr Sunaryadi mengatakan, dikarenakan saat ini Kota Surabaya sedang menerapkan PSBB (Pembatasan Sosial Berskala Besar), maka pada kegiatan bakti sosial kali ini ia tidak ingin mengumpulkan massa. Namun, ia mendatangi rumah-rumah singgah tersebut satu per satu. Makanan pun diantar menuju rumah singgah menggunakan ambulans.





“Betul. Betul. Sebetulnya kalau tidak ada Covid-19, mereka akan dikumpulkan di satu tempat agar bisa berbuka puasa bersama. Karena ada PSBB ini, kita lakukan seperti itu,” kata Prof dr Sunaryadi, Sabtu (16/5/2020)





Sementara itu, Yuni Rahayu, founder Ruang Pasien mengaku senang dengan metode bakti sosial semacam ini. Sebab, pada akhirnya rumah singgahnya bisa dikunjungi oleh bapak pelopor paliatif di Indonesia ini.





“Ya, senang sekali akhirnya Ruang Pasien bisa dikunjungi prof. Sunaryadi. Teman-teman (para pasien) bisa berinteraksi langsung dengan beliau,” ungkap Yuni Rahayu yang akrab dipanggil Ayu.





Prof. dr Sunaryadi memilih berbagi pada penderita kanker karena ia menilai bahwa mereka telah mengalami penderitaan yang cukup berat, bukan hanya secara fisik saja, namun juga menguras banyak energi dan biaya.





Penderitaan ini bukan hanya dirasakan pasiennya saja, namun juga oleh keluarga pasien yang senantiasa mendampingi pasien setiap saat. Prof. dr Sunaryadi berharap agar kegiatan sosial ini mampu menjadi ajang berbagi kebahagiaan buat para penderita kanker, baik yang masih anak-anak, maupun yang sudah dewasa.










Penulis: A1


Bagikan:
Tag:Prof dr Sunaryadi
Ad imageAd image

Bicara Terkini

Rapat Koordinasi Nasional (Rakornas) Sinkronisasi Tata Ruang Pertahanan di Surabaya, Jawa Timur, Rabu (12/11/2025) | Foto: Hum-Polkam
Kemenko Polkam: Tata Ruang Pertahanan Kunci Jaga Kedaulatan Bangsa
Rabu, 12 Nov 2025
Konferensi pers ungkap kasus pencurian kendaraan bermotor di Mapolres Purbalingga, Jawa Tengah, Selasa (11/11/2025) | Sumber Foto: Hum-Res
Kasus Curanmor Purbalingga Terungkap, 18 Motor Dikembalikan ke Pemiliknya
Rabu, 12 Nov 2025
Ilustrasi Kereta api Indonesia | Foto: dok. Pr-KAI
KAI Group Catat 413 Juta Penumpang, Naik 8,15 Persen hingga Oktober 2025
Rabu, 12 Nov 2025
Pasar Murah di Gedung Serbaguna Tanah Kali Kedinding, Jalan Kenjeran, Surabaya, Jawa Timur, Selasa (11/11/2025) | Sumber Foto: Pemkot Surabaya
Jelang Nataru, Harga Bapok Distabilkan Lewat Pasar Murah Surabaya
Selasa, 11 Nov 2025
Ilustrasi peserta program Pemagangan Nasional | Sumber Foto: Dna/BI
Kemnaker Buka Pemagangan Nasional Batch II, Target 80.000 Peserta
Selasa, 11 Nov 2025
Ad imageAd image

BERITA POPULER

Presiden Prabowo Kukuhkan Komisi Reformasi Polri, Ini Daftar Anggotanya

Arif Satria Resmi Pimpin BRIN, Fokus Kuatkan Riset Daerah

92 KCP LPU Resmi Dibuka, BLT Kesra Kini Menjangkau Daerah Terpencil

Komisi Reformasi Polri Gelar Rapat Perdana, Kapolri Siap Jalankan Rekomendasi

Kemnaker Buka Pemagangan Nasional Batch II, Target 80.000 Peserta

KAI Group Catat 413 Juta Penumpang, Naik 8,15 Persen hingga Oktober 2025

Kasus Curanmor Purbalingga Terungkap, 18 Motor Dikembalikan ke Pemiliknya

Copyright 2019-2025 | Bicaraindonesia.id
  • Tentang
  • Editorial
  • Kontak
  • Disclaimer
  • Informasi Iklan
  • Privacy Policy
  • Pedoman Media Siber
Bicara-Indonesia
Welcome Back!

Sign in to your account

Username or Email Address
Password

Lost your password?